Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Panduan Aktifasi Akun G Suite Education untuk Madrasah

 

Assalamu'alaikum

Pada kesempatan ini Admin akan berbagi informasi tentang Panduan Aktifasi Akun G Suite Education untuk Madrasah. G Suite Education adalah sebuah produk dari Google berupa seperangkat alat produktivitas dan kolaborasi dengan sistem google cloud untuk lembaga pendidikan, guru dan juga siswa untuk memudahkan sistem belajar mengajar yang lebih baik. 

Dalam rangka meningkatkan Mutu Pendidikan Madrasah dan menyiapkan generasi yang berdaya saing global. Kepala Bidang Pendidikan Madrasah, Kementerian Agama Republik Indonesia Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Banten, mengeluarkan Surat Nomor : 3951/Kw.28.02.01/PP.00/09/2020 tanggal 18 September 2020 yang ditujukan Kepada Kepala Kantor Kementerian Agama Kab./Kota se-Provinsi Banten tentang Penggunaan G Suite Education untuk Madrasah dan Surat Nomor : 3952/Kw.28.02.01/PP.00/09/2020 tanggal 18 September 2020 tentang Aktifasi Akun G Suite Education untuk Madrasah yang ditujukan Kepada Kepala MI, MTs dan MA Negeri/ Swasta. Isi surat secara lengkap dari Kepala Bidang Pendidikan Madrasah, Kementerian Agama Republik Indonesia Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Banten diatas bisa dilihat dibawah ini.

Langkah-langkah Aktifasi Akun G Suite Education untuk Madrasah secara garis besarnya yaitu:
1. Web Portal
2. Login
3. Dashboard
4. Data Guru
5. Data Siswa
6. Contoh Tabel Data Guru dan Siswa
7. Pendaftaran Akun Baru
8. Perbaikan Data Akun
Langkah-langkah Aktifasi Akun G Suite Education secara lebih rinci bisa dilihat dan dipelajari dibawah ini. Semoga bermanfaat, mohon maaf banyak kekurangan dan kesalahan.

Wassalamu'alaikum...
  • Baca On Line dan Download  Panduan Aktifasi Akun G Suite Education untuk Madrasah

Post a Comment for "Panduan Aktifasi Akun G Suite Education untuk Madrasah"